Pascabanjir bandang dan tanah longsor di Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, beberapa pengungsi sudah kembali ke rumah. Sementara itu, proses evakuasi terhadap satu korban hilang akibat bencana tersebut akan dilakukan pada pukul 14.00 WITA.
Sebagian Pengungsi Korban Banjir dan Longsor di Sangihe Kembali ke Rumah