Jangan Lupakan Hal Ini Saat Terjadi Gempa Berpotensi Tsunami

medcom.id 2019-11-19

Views 497

Indonesia berada di Cincin api pasifik, dimana kondisi geografis ini menjadikan indonesia menjadi daerah rawan Gempa Bumi dan Tsunami. Namun, apakah kalian tahu langkah apa saja yang harus dilakukan ketika terjadi Gempa yang berpotensi Tsunami, berikut adalah langkah-langnkahnya. AFP, MI
Jangan Lupakan Hal Ini Saat Terjadi Gempa Berpotensi Tsunami

Share This Video


Download

  
Report form