Batik Khas Purbalingga Tengah Naik Daun

medcom.id 2019-11-18

Views 83

Batik tulis khas Desa Limbasari, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, diminati konsumen khususnya yang bermotif patrawisa. Motif patrawisa selalu habis terjual karena coraknya sangat bagus. Selain motif patrawisa, batik bermotif sawah layur dan udan liris juga banyak diburu konsumen.
Batik Khas Purbalingga Tengah Naik Daun

Share This Video


Download

  
Report form