Mantan Mendes PDTT Bantah Ada Desa Fiktif

Metrotvnews.com 2019-11-05

Views 140

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengungkapkan ada desa-desa fiktif yang menerima anggaran dana desa di Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2019. Mantan Mendes PDTT Eko Putro Sandjojo menyatakan tidak pernah mendengar indikasi desa fiktif, namun kasus penyelewengan memang ada. Eko mengatakan dana desa diawasi banyak pihak, sehingga bila ada penyelewengan pasti ketahuan.
Mantan Mendes PDTT Bantah Ada Desa Fiktif

Share This Video


Download

  
Report form