Satuan Gultor TNI Simulasi Amankan Unjuk Rasa di KPU

iNewsdotid 2019-11-04

Views 10.8K

Sebanyak 32.000 personel gabungan TNI-Polri bakal diterjunkan untuk mengamankan pengumuman rekapitulasi suara nasional Pemilu 2019 pada Rabu, 22 Mei 2019. Pengumuman yang akan disampaikan Komisi Pemilihan Umum (KPU) itu, kabarnya bakal disambut dengan pengerahan massa.

Artikel Terkait: https://www.inews.id/news/nasional/simulasi-satuan-gultor-tni-amankan-unjuk-rasa-di-kpu/547133

Share This Video


Download

  
Report form