Delapan pasien ODGJ di RSJD Dr Amino Gondohutomo berangsur membaik. Sejumlah langkah strategis dilakukan pihak Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah sebagai bentuk antisipasi bertambahnya orang dengan gangguan jiwa akibat kecanduan game online. Salah satu caranya dengan mengembangkan taman bermain, sport center dan sanggar seni di ruang publik.
Dinkes Jateng Siapkan Langkah Antisipasi Gangguan Kejiwaan Akibat Game