Nadiem Makarim Jadi Mendikbud, JK: Ujian untuk Perlihatkan Kemampuan

Suaradotcom 2019-10-23

Views 61.5K

Artikel Selengkapnya: https://www.suara.com/news/2019/10/23/181344/jadi-mendikbud-nadiem-makarim-berterima-kasih-kepada-nasir-dan-muhadjir

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim menyebut tantangan Indonesia ke depan adalah skala sistem pendidikan Indonesia berada di urutan ke empat terbesar di dunia.

Menurut Nadiem, dalam 20 hingga 30 tahun terakhir belum banyak perubahan. Meski, kata dia, sudah banyak hal yang dilakukan Muhadjir Effendy sebagai mantan Mendikbud dan M Nasir, mantan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi.

"Tantangan dari sisi skala sistem pendidikan empat terbesar di dunia dan belum banyak perubahan dalam 20-30 tahun terakhir, walaupun banyak hal baik sekali yang sudah dilakukan oleh professor saya Pak Muhadjir dan Pak Nasir," ujar Nadiem di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta pada Rabu (23/10/2019).

#JusufKalla #NadiemMakarim

Video Editor: Fatikha Rizky Asteria N
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form