Pengamat intelijen menilai pola terorisme di Indonesia telah berubah dalam 10 tahun terakhir. Bila sebelumnya teror berlangsung masif melibatkan banyak pelaku. Kini banyak pelaku terorisme merupakan perorangan. Artinya semakin sulit mendeteksi terorisme, sehingga membutuhkan peran aktif dari masyarakat.
Butuh Peran Aktif Masyarakat Atasi Radikalisme