Kebakaran Hutan Amazon Capai Rekor Tahun Ini

Bisniscom 2019-09-02

Views 20.9K

Hutan hujan Amazon yang memiliki luas sekitar 5,5 juta kilometer persegi dan menjadi paru-paru dunia mengalami kebakaran. Bahkan, kebakaran hutan Amazon ini mencapai rekor terburuknya pada tahun ini. Seperti apa kondisinya? Simak video berikut ini.

Share This Video


Download

  
Report form