IHSG Diprediksi Konsolidasi, Saham Perbankan Bisa Dikoleksi | Navigasi Pasar

Bisniscom 2019-09-02

Views 21.5K

Bagaimana pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) sepanjang pekan keempat Juli 2019? Lalu, seperti apa proyeksi indeks pada pekan depan? Direktur Utama Investa Saran Mandiri Hans Kwee merekomendasikan saham perbankan untuk dikoleksi. Kenapa? Simak penjelasannya dalam video berikut ini.

Share This Video


Download

  
Report form