Suasana Proses Evakuasi Penumpang MRT Saat Listrik Padam

VIVA.co.id 2019-08-05

Views 2.7K

VIVA – Padamnya listrik ini berimbas pada Mass Rapid Transit (MRT) dan commuter line yang mendadak terhenti dan tak bisa dioperasikan. Bahkan, penumpang MRT sempat terjebak di dalam MRT. Ada empat kereta 'ratangga' terhenti diantara stasiun bawah tanah dan proses evakuasi berjalan cepat.


Share This Video


Download

  
Report form