Perusahaan Jepang bisa ubah hewan peliharaan yang mati jadi mutiara - TomoNews

TomoNews Indonesia 2019-06-28

Views 10

JEPANG — Dilaporkan dari LadBible, sebuah perusahaan Jepang bernama WBE menawarkan solusi jika kamu tidak sanggup mengubur hewan kesayanganmu itu. Perusahaan dari Nagasaki ini telah mengembangkan metode membuat mutiara yang berasal dari fragmen tulang hewan.

SOURCES:
http://www.ladbible.com/news/animals-a-japanese-company-will-turn-your-dead-pet-into-a-pearl-20190626
https://www.yomiuri.co.jp/

Share This Video


Download

  
Report form