Detik-Detik Penangkapan Perekam Dan Penyebar Video Ancam Presiden

KompasTV 2019-05-16

Views 48

Penyidik Polda Metro Jaya menangkap 2 orang perempuan yang merekam dan menyebarkan video ancaman terhadap Presiden Jokowi.



Video itu dibuat saat mereka berunjuk rasa di depan kantor Bawaslu, Jakarta.



Polisi menangkap perempuan berinisial R di kediamannya di wilayah Kramatjati, Jakarta Timur.


Share This Video


Download

  
Report form