Sidang Ratna Sarumpaet, 4 Saksi Ahli Dihadirkan Jaksa

VIVA.co.id 2019-04-25

Views 16.1K

VIVA – Pengadilan Negeri Jakarta Selatan kembali menggelar agenda sidang hoax terdakwa Ratna Sarumpaet, Kamis, 25 April 2019. Kali ini, ada empat orang saksi ahli yang akan dihadirkan dalam persidangan.


Share This Video


Download

  
Report form