Setelah sebelumnya sempat jebol dan merendam puluhan rumah warga Jati Padang, Pasar Minggu, Jakarta Selatan Senin malam tanggul yang berada di permukiman warga sudah diperbaiki sementara dengan menggunakan karung berisi pasir.
Senin malam kondisi permukiman warga sudah kering dan warga pun sudah beraktivitas dengan normal.
#BanjirBandang #PasarMinggu #Jakarta