VIDEO: Penampakan Kampanye Terbuka Prabowo di Lombok

VIVA.co.id 2019-03-27

Views 29

VIVA – Massa pendukung calon presiden Prabowo Subianto terlihat antusias dengan memadati kampanye terbuka di Kecamatan Sekarbela, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, Selasa sore, 26 Maret 2019. Pekikan takbir menyambut kedatangan Prabowo saat naik di atas panggung. Prabowo mengucapkan terima kasih atas antusias warga Lombok mendukungnya. Namun, sebelum memulai orasi politiknya, Prabowo sempat menyindir awak media yang meliput.


Share This Video


Download

  
Report form