Alunan musik dan tari tradisional terdengar di Desa Lerep di wilayah Ungaran Kabupaten Semarang Rabu kemarin.
Pertunjukan ini menjadi bagian dari acara deklarasi desa anti politik uang yang digagas Bawaslu, Jawa Tengah.
Tujuannya untuk memberikan kesadaran kepada masyarakat bahwa politik uang merupakan bentuk pelanggaran pidana Pemilu.
#PolitikUang #Bawaslu #Pemilu