Ribuan Mahasiswa UIN Raden Fatah Gelar Deklarasi Anti Hoaks

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 0

Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/

Ribuan mahasiswa Universitas Islam Negeri Raden Fatah, Palembang, menggelar deklarasi mahasiswa anti hoaks dalam rangka menyambut pileg dan pilpres 2019. Deklarasi ini muncul atas keprihatinan mahasiswa akan maraknya berita-berita bohong di masyarakat.

Share This Video


Download

  
Report form