Maraknya Jasa Pemandu Jalan Alternatif ke Puncak

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 1

Metrotvnews.com, Bogor: Jasa pemandu jalan alternatif di kawasan Puncak semakin marak. Warga yang tinggal di sekitar jalan tol Ciawi Gadog menuju Puncak, Bogor, Jawa Barat mendadak beralih profesi menjadi pemandu jalan. Kepada pengguna jalan yang terjebak macet, mereka akan memandunya melewati jalan sempit di perkampungan namun lancar hingga ke tujuan.

Share This Video


Download

  
Report form