Metrotvnews.com, Palopo: Sedikitnya tiga puluh bilik suara di KPU Kota Palopo, Sulawesi Selatan, rusak dimakan rayap akibatnya bilik suara tersebut sudah tidak dapat digunakan lagi, Selasa (1/4). Pihak KPU Palopo sudah melaporkan hal ini kepada pihak KPU Provinsi Sulsel agar segara menggantinya.