Tenaga Honorer Tewas Saat Demo

Metrotvnews.com 2019-03-16

Views 1

Metrotvnews.com, Aceh Barat: Ratusan tenaga honorer di lingkup pemerintahan Aceh Barat mendemo Kantor DPR Kabupaten dan Mapolres Aceh Barat. Rasmanidar, seorang pendemo tewas setelah mengalami muntah-muntah saat beraksi.

Share This Video


Download

  
Report form