VIVA – Jasad pria tanpa identitas ditemukan di ruas tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi tadi, 4 Maret 2019. Jasad tersebut pertama kali ditemukan oleh petugas keamanan tol yang sedang berpatroli.