Petugas Keamanan Gagalkan Pembobolan Mesin ATM

KompasTV 2019-02-28

Views 351

Petugas yang memantau melalui CCTV curiga dengan gerak-gerik pelaku. Awalnya pelaku terlihat hendak melakukan pengambilan uang dalam mesin ATM.



Namun kemudian pelaku terlihat mencoba menjebol mesin atm menggunakan obeng.



Petugas keamanan bank yang mengetahui aksi ini langsung menutup pintu geser ruang ATM agar pelaku tidak dapat melarikan diri.


Share This Video


Download

  
Report form