Gempa Bumi 7,1 SR Filipina, Sulawesi Utara Ikut Terguncang

VIVA.co.id 2018-12-29

Views 28

VIVA –  Gempa bumi berkekuatan 7,1 skala richter yang mengguncang Filipina Selatan turut dirasakan masyarakat yang tinggal di Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, Sabtu, 29 Desember 2018, sekitar pukul 11.30 Wita.



“Tapi tidak terlalu lama, hanya lumayan kuat,” ujar Selfin Makaminang, warga Talaud yang dihubungi VIVA dari Manado, hari ini.  


Share This Video


Download

  
Report form