Keluarga Korban Lion Air Doni Iskani Menunggu Kepastian

KompasTV 2018-11-02

Views 469

Keluarga korban Doni Iskani, pasrah dengan peristiwa jatuhnya Lion PK-LQP dengan nomor penerbangan JT610, yang jatuh di Karawang, Jawa Barat. Istri beserta saudara kembar korban saat ini telah berada di Jakarta guna mendapatkan informasi terkini.


Share This Video


Download

  
Report form