Banjir Bandang Terjang Sumut dan Sumbar

KompasTV 2018-10-13

Views 663

Sebanyak 12 korban banjir bandang yang menerjang Desa Muara Saladi Mandailing Natal, Sumatera Utara, akhirnya dimakamkan. 1 korban yang sempat hilang ditemukan di bawah reruntuhan bangunan madrasah.



Korban banjir bandang atas nama Mutiah 11 tahun yang sempat dinyatakan hilang akibat terjangan banjir bandang akhirnya dimakamkan. Korban Mutiah dimakamkan bersama 11 korban lainnya di Pemakaman Umum Desa Muara Saladi.


Share This Video


Download

  
Report form