2 Kapal Survei Tangkap Sinyal Ping dari Black Box AirAsia

VIVA.co.id 2018-09-09

Views 1.6K

VIVAnews - Tim Kapal Riset Badan Penerapan dan Pengkajian Teknologi (BPPT) Baruna Jaya menemukan dua lokasi yang diindikasi terdapat kotak hitam (black box) pesawat AirAsia QZ 8501 yang hilang kontak di perairan Selat Karimata, dua minggu lalu.

Share This Video


Download

  
Report form