Payung Selfie, Sarana untuk Narsis yang Multifungsi

VIVA.co.id 2018-09-07

Views 52

VIVA.co.id - Berawal dari kegemarannya berfoto selfie yang sempat terganggu akibat hujan, seorang siswi MAN 2 di Kudus, Nurmila Karimah memiliki ide untuk menggabungkan payung dan tongsis, sehingga muncul payung selfie.

Share This Video


Download

  
Report form