Jutaan jemaah calon haji yang melaksanakan ibadah haji akan melaksanakan wukuf di Padang Arafah pada 20 Agustus 2018.
Tidak terkecuali jemaah calon haji Indonesia. Mereka akan menempati tenda-tenda di Padang Arafah dengan berbagai fasilitas yang disediakan pemerintah.
Jurnalis KompasTV Ari Himawan akan menjelaskan perjalanannya melihat fasilitas tenda jemaah calon haji di Padang Arafah berikut ini.