Korsel dan Korut Harus Bersatu Guna Hadapi Bencana

VIVA.co.id 2018-08-17

Views 98

VIVA.co.id - Korea Selatan menyatakan Seoul dan Pyonyang harus bersatu dalam menghadapi bencana alam. Hal tersebut dinyatakan Menteri Unifikasi Korea Selatan, Hong Yong-pyo, dalam forum global Korea di Seoul.

Share This Video


Download

  
Report form