Jalur Mudik Rembang-Blora Rusak dan Berdebu

VIVA.co.id 2018-08-16

Views 1.2K

VIVA.co.id - Di saat kondisi jalur mudik di sejumlah wilayah mulai membaik, lain halnya dengan jalur Rembang-Blora. Seperti kondisi jalan di desa Kadiwono, Rembang, yang rusak, berdebu, serta minim penerangan sehingga rawan tindak kejahatan.

Share This Video


Download

  
Report form