VIVA.co.id – Kamis 10 Desember 2015 sebuah peristiwa mengejutkan mengusik ketenangan karyawan PT Nestle di Gedung Arkadia, Jakarta Selatan. Lift yang biasa digunakan oleh penghuni gedung tiba-tiba terjatuh dan menewaskan 2 karyawan.