2 Petani Dilempari Bom Ikan Oleh Orang Tak Dikenal, 1 Petani Tewas

VIVA.co.id 2018-08-01

Views 474

VIVA.co.id - Dua petani di Lumajang, Jawa Timur menjadi korban teror bom ikan yang dilakukan oleh orang tak dikenal. Seorang petani pun tewas di lokasi kejadian, sementara korban lainnya berhasil menyelamatkan diri.

Share This Video


Download

  
Report form