VIVA.co.id – Suasana duka menyelimuti keluarga Monang Hutabarat, salah satu korban tewas bentrok antar ormas di Medan, Sumatra Utara. Keluarga yang menanti kedatangan jenazah korban histeris dan jatuh pingsan.