Truk Tabrak Kerumunan Warga Saat Rayakan Bastille Day

VIVA.co.id 2018-07-21

Views 1

VIVA.co.id – Truk berukuran besar menabrak kerumunan warga yang berkumpul saat tengah merayakan Hari Nasional Prancis (Bastille Day) di kota Nice Prancis. Dalam kejadian itu, dilaporkan sekurangnya 70 orang tewas dalam peristiwa tersebut.


Share This Video


Download

  
Report form