VIVA.co.id – Saat ini Gita Gutawa lebih sibuk di belakang layar penggarapan album "Di Atas Rata-Rata" bersama sang ayahanda. Apakah Gita memang lebih suka berperan di belakang panggung menjadi produser dan pencipta lagu ketimbang menjadi penyanyi? Gita menjawab pertanyaan tersebut beserta sejumlah pertanyaan lain dalam sebuah perbincangan dengan VIVA.co.id.