Pengemis Bule Asal Jerman Ditangkap Satpol PP di Surabaya

VIVA.co.id 2018-07-18

Views 902

VIVA.co.id – Benjamin Holst bule penderita kaki gajah asal Jerman ditangkap Satpol PP karena mengemis di jalanan Kota Surabaya. Kini Benjamin ditampung sementara di Liponsos bersama anak jalanan lainnya.


Share This Video


Download

  
Report form