Bursa calon wakil presiden yang akan maju untuk mendampingi Prabowo Subianto mulai mengerucut pada tiga nama.
Gerindra kini akan menggodok tiga nama itu dengan mitra koalisinya.