Properti Kelas Menengah Terdampak Penguatan Dollar

KompasTV 2018-06-14

Views 694

Sektor properti kemudian melesu setelah adanya penguatan dolar Amerika terhadap nilai tukar rupiah.



Penguatan dolar menggangu penjualan properti sejak Mei lalu terutama untuk properti segmen menengah atas.



Sejak Januari sampai Februari, REI mencatat penjualan properti mencapai 400.000 unit diseluruh Indonesia 226.000 unit diantarantya merupakan perumahan bagi masyarakat berpenghasilan rendah. Catatan ini menujukkan penjualan properti stagnan.


Share This Video


Download

  
Report form