VIVA – Tindakan kriminal yang terjadi dalam taksi online membuat para calon penumpang harus waspada. Bagaimanakah tips aman naik taksi online?