Pemakaman Masinis Kereta Api Sancaka

KompasTV 2018-04-07

Views 1

Jenazah masinis kereta api sancaka yang meninggal dunia dalam kecelakaan di Ngawi, Jawa Timur, Sabtu (6/4) siang disemayamkan di rumah duka di Madiun, Jawa Timur. Korban akan dimakamkan dengan upacara pelepasan oleh Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia. Sebelum disemayamkan di rumah duka, jenazah mustofa masinis Kereta Api Sancaka, dishalatkan di Masjid Desa Sumberbening, Madiun.


Share This Video


Download

  
Report form