Tertantang, Young Lex Bakal Duet dengan Penyanyi Dangdut

VIVA.co.id 2018-03-20

Views 757

VIVA – Rapper asal Indonesia Young Lex baru saja meriliis single terbarunya berjudul Jangan Dianggap Remeh. Lagu tersebut berisikan tentang fenomena bullying, atau perundungan, yang kerap terjadi di dunia nyata dan dunia maya. Namun di HUT ANTV ke-25 nanti, Young Lex bakal tampil dengan konsep berbeda. Tonton selengkapnya!


Share This Video


Download

  
Report form