Pemkot Bandung akan Bongkar Properti Penghalang Aliran Air

VIVA.co.id 2018-01-17

Views 8

VIVA.co.id – Pemerintah Kota Bandung akan membongkar sejumlah properti yang menghalangi saluran air sungai Citepus, Bandung, Jawa Barat. Sejumlah bangunan yang telah didata adalah dua kantor, dua hotel dan 15 rumah.


Share This Video


Download

  
Report form