Tanah Ambles, Sejumlah Rumah Adat Dibongkar

VIVA.co.id 2017-12-10

Views 42

VIVA – Puluhan rumah adat yang berada di Desa Hiliamaeta, Kecamatan Fanamaya, Kabupaten Nias Selatan, Sumatera Utara terpaksa dibongkar oleh pemiliknya karena sejumlah sisi rusak akibat tanah ambles.


Share This Video


Download

  
Report form