VIVA.co.id – Pilkada DKI Jakarta digelar pada hari ini, Rabu 15 Februari 2017. Sejumlah persiapan dilakukan di Tempat Pemungutan Suara (TPS) di sekitar kediaman Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.