VIVA.co.id – Lampu di menara Eifel Paris dipadamkan untuk menghormati korban ledakan bom kereta bawah tanah St. Petersburg, Rusia.