Rapimnas Hanura Bahas Calon Pendamping Jokowi 2019

KompasTV 2017-08-05

Views 2

Rapat pimpinan nasional pertama Partai Hanura, masih berlangsung di provinsi Bali. Pada hari ke-2 rapat partai pendukung pemerintah, membahas isu dan pernyataan politik. Sejumlah pernyataan politik yang digodok pada sidang tertutup rapimnas, membahas salah satunya, kriteria calon pendamping Joko Widodo pada pemilu 2019. Syarat ini yang akan jadi pengikutserta dukungan partai ini untuk pencalonan Joko Widodo pada pemilu presiden 2019. Pada pembukaan Rapimnas, Ketua Umum Hanura, Osman Sapta Odang, telah menyatakan terbuka partainya akan mendukung pencalonan Joko Widodo.


Share This Video


Download

  
Report form