Banjir Bandang Terjang Dua Kecamatan di Garut

VIVA.co.id 2017-06-06

Views 501

VIVA.co.id – Banjir bandang menerjang dua kecamatan di Garut, Jawa Barat. Akibat bencana ini, sejumlah rumah warga dalam keadaan rusak, bahkan beberapa kendaraan pun mengalami kerusakan setelah terseret arus banjir.


Share This Video


Download

  
Report form