Ransomware "Wannacry" jadi perbincangan di jagat maya. Virus "Wannacry" meneror dengan menyandera data untuk meminta tebusan uang. "Wannacry" yang menyerang delapan seri Windows ini telah menyerang hingga 150 negara, termasuk Indonesia.