Di Sini, Lomba Maraton Sambil Nikmati Keindahan Bukit

KompasTV 2017-05-01

Views 23

Lomba lari maraton sudah tak asing lagi digelar di Tanah Air. Namun, bagaimana jika lari maraton dilakukan sambil berswafoto? Tentunya ada keunikan tersendiri, seperti yang digelar di Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB) berikut ini.


Share This Video


Download

  
Report form